2,334 301 557KB
Pages 20 Page size 396.85 x 581.102 pts Year 2010
Buku Terlaris Versi New York Times Dari Penulis THE 25TH HOUR
Pemenang ALA Notable Book dan Alex Award Winner
CITY OF THIEVES D av i d
Benioff * * *
“Sebuah kisah yang luar biasa dan benar-benar menyenangkan.” —Martin Cruz Smith, penulis Gorky Park dan serial Arkady Renko “City of Thieves benar-benar hebat. Keterampilan Benioff menulis skenario sungguh terlihat di sini—plotnya berzigzag seiring kekuatan sinematik—tapi itu sudah bisa diduga. Kejutannya adalah Benioff menyisipkan kearifan dan kelembutan secara halus.” —Men’s Journal “Sebuah novel yang sulit ditolak… Lev, seorang pemerhati yang sinis dan penuh simpati terhadap penderitaan di sekelilingnya adalah seorang narator yang melibatkan diri dan sering merendahkan diri sendiri. Dia menemukan keberanian yang tak disangka-sangka pada saat genting dan menjalin persahabatan yang aneh dengan Kolya, pemuda incaran wanita, yang sembrono dalam menghadapi bahaya. Benioff meracik petualangan yang tegang, suka-duka masa peralihan menuju kedewasaan, dan cerita persahabatan yang sangat menyentuh sekalian pembaca yang cerdas.” —Publishers Weekly
“Bagaimana Lev, remaja Yahudi yang canggung, dan Kolya, sahabatnya yang sangat percaya diri, menyelamatkan kemanusiaan mereka—sebagai harta yang sama rapuhnya dengan telur segar yang bisa memerdekakan hidup mereka—menjadikan novel ini, dengan horor masa perangnya, sebagai sesuatu yang menggetarkan layaknya keselamatan itu sendiri.” —O, The Oprah Magazine “Novel kedua David Benioff hadir dengan plot yang mengejutkan. Suatu persahabatan yang menyenangkan, peradilan yang aneh, perpaduan orang-orang jahat. Suatu atmosfer yang berkedap-kedip antara realisme yang kasar dengan khayalan ala dongeng sebelum tidur, dengan suatu citarasa humor yang getir tapi liar. Benar-benar memuaskan harapan pembaca akan sebuah kisah persahabatan dengan setting pengepungan Leningrad oleh tentara Jerman selama Perang Dunia II. [Suatu] kisah yang diramu dengan sangat baik.” —Los Angeles Times “Anda tidak perlu menjadi seorang pencinta literatur perang atau penggemar fiksi sejarah untuk mengapresiasi City of Thieves. Novel kedua karya penulis buku dan skenario film David Benioff… mengawinkan beberapa genre… untuk menjadi sebuah kisah yang memiliki pesona universal. Tokoh protagonis bujangan berusia tujuh belas tahun, Lev Beniov, memiliki daya tarik Woody Allen…[City of Thieves] sama memikatnya dengan Odyssey, dan, layaknya Homer, Benioff jago menciptakan kejutan.” —BookPage
“Sebuah kisah yang mencekam, kadang brutal, tapi sebenarnya manis… sebuah cerita dengan alur yang fenomenal seperti, ya, sebuah film hebat.” —New York Magazine “Novel kedua Benioff yang luar biasa… adalah suatu paket aksi, dan banyak lagi yang lainnya: sebuah kisah yang matang, suatu perpaduan yang aneh, dan catatan kaki yang menarik tentang kisah pengepungan Leningrad selama PD II yang bersejarah. Novel mendebarkan yang mengaduk-aduk perasaan ini akan memikat Anda dan, kalau beruntung, melontarkan Benioff ke ranah penulis laris.” —Kirkus Review “Dengan humor yang apa adanya, penghormatan terhadap penderitaan masa perang, dan dialog yang mengungguli cerita-cerita tentang peralihan seorang pemuda menuju laki-laki dewasa, tanpa menjadi sebuah cerita yang kasar, novel kedua karya David Benioff ini layak mendapat posisi utama di perpustakaan. Buku ini akan menarik para pembaca tua dan muda untuk menikmati halamanhalamannya yang memikat.” —Library Journal
CITY OF THIEVES Kota Para Pencuri Diterjemahkan dari City of Thieves karya David Benioff Copyright © 2008, David Benioff Hak cipta dilindungi undang-undang All rights reserved Hak terjemahan ke dalam Bahasa Indonesia ada pada PT. Ufuk Publishing House
Untuk Amanda dan Frankie
Pewajah Sampul: Arie Hadianto Tata Letak Isi: Ufukreatif Design Penerjemah: Meda Satrio Penyunting: Helena Theresia Proofreader: Karla Karmila Cetakan I: Agustus 2010 ISBN: 978-602-8801-32-4
UFUK PRESS PT. Ufuk Publishing House Anggota IKAPI Jl. Warga 23A, Pejaten Barat, Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12510, Indonesia Phone: 62-21 7976587, 79192866 Fax: 62-21 79190995 Homepage: www.ufukpress.com Blog : http://ufukpress.blogspot.com Email : [email protected]
dan seandainya Kota itu hancur lebur kecuali satu orang yang selamat dia akan membawa Kota itu dalam jiwanya sepanjang jalan menuju tanah pengasingan dia akan menjadi Kota itu Zbigniew Herbert
Pada akhirnya Schenk menganggap dirinya paham dan mulai tertawa terbahak-bahak. Kemudian, mendadak dia bertanya dengan nada serius, “Menurutmu orang-orang Rusia itu homoseksual?” “Kau akan tahu di akhir perang,” jawabku. Curzio Malaparte
K
akekku, pejuang bersenjatakan pisau, membunuh dua orang Jerman sebelum usianya delapan belas.
Aku tak tahu siapa yang memberitahuku—ini sesuatu yang tampaknya aku ketahui begitu saja. Seperti aku tahu pemain Yankees mengenakan kaus bergaris-garis pada pertandingan di kandangnya sendiri dan kaus abuabu pada pertandingan di luar. Tapi aku tidak terlahir dengan pengetahuan itu. Jadi, siapa yang memberitahu aku? Pasti bukan ayahku. Dia tak pernah membuka rahasia. Juga bukan ibuku, yang enggan membicarakan hal-hal yang tidak menyenangkan. Misalnya yang menyangkut darah, kanker, atau cacat. Bukan pula nenekku, yang tahu segala dongeng lama—sebagian
besar mengerikan, seperti anak-anak yang ditelan
sebuah radio (setelah ulang tahun ketujuh belas,
serigala dan dipenggal penyihir. Tapi setahuku dia
ayahku membelikan televisi berwarna) menyiarkan
tak pernah bercerita tentang peperangan. Dan jelas
pertandingan itu. Aksen Rusianya tidak pernah hilang.
bukan kakekku sendiri. Seseorang yang menjagaku
Dia tidak pernah memberikan suara dalam pemilu atau
dan selalu tersenyum dalam kenangan-kenanganku
mendengarkan musik Amerika. Tapi dia penggemar
yang terdahulu. Lelaki pendiam bertubuh ramping dan
Yankees yang setia.
bermata hitam yang memegang tanganku saat kami
Di akhir tahun sembilan puluhan, seorang konglo-
menyeberangi jalan. Yang duduk di bangku taman
merat asuransi mengajukan penawaran untuk membeli
membaca surat kabar Rusia sementara aku mengejar
perusahaan kakek-nenekku. Semua menganggap ta-
burung dara dan mengacaukan barisan semut dengan
waran itu cukup baik, jadi nenekku meminta orang
ranting.
itu menaikkan tawarannya dua kali lipat. Tentunya
Aku dibesarkan di rumah yang lokasinya dua
perundingan berjalan cukup lama, tapi seharusnya
blok saja dari kediaman kakek-nenekku. Nyaris setiap
kukatakan kepada konglomerat itu bahwa berunding
hari aku bertemu dengan mereka. Mereka memiliki
dengan nenekku hanya buang-buang waktu saja.
perusahaan asuransi kecil, membangun rumah susun
Pada akhirnya mereka menyetujui permintaan Nenek.
di Bay Ridge, dan jasa katering untuk imigran Rusia
Dan sesuai dengan tradisi, kakek-nenekku menjual
lainnya. Nenekku selalu memegang telepon, berjualan.
apartemen mereka dan pindah ke Florida.
Tak ada yang bisa menolaknya. Entah karena dia
Mereka membeli sebuah rumah kecil di Gulf Coast.
berhasil memikat mereka atau membuat mereka takut.
Sebuah adikarya beratap rata yang dibangun tahun
Bagaimana pun, pada akhirnya mereka membeli.
1949 oleh seorang arsitek yang pasti akan terkenal
Kakekku bekerja di belakang meja. Ketika aku kecil,
seandainya dia tidak tenggelam di tahun yang sama.
aku biasa duduk di pangkuannya, memandangi telunjuk
Megah dan kokoh dengan baja dan beton tuang, terletak
kirinya yang bulat dan mulus. Dua ruas jari teratas
di atas sebuah dataran tinggi yang menghadap ke
begitu rata hingga sepertinya belum ada ketika dia
Teluk, bangunan itu berbeda dengan rumah yang dalam
dilahirkan. Jika musim panas dan Yankees bertanding,
bayangan kita ditempati oleh pasangan yang sudah
pensiun. Tapi mereka tidak pindah ke selatan untuk
bisa membunuh mereka kecuali Tuhan sendiri. Dan
berleha-leha di bawah cahaya matahari sampai ajal
bahkan mereka tak percaya pada Tuhan.
menjemput. Hampir setiap hari kakekku menghabiskan
Aku menetap di Los Angeles dan menulis skenario
waktu di depan komputernya, bermain catur online
tentang pahlawan mutan. Dua tahun lalu aku diminta
dengan teman-teman lamanya. Sedangkan nenekku,
menulis sebuah esai otobiografis untuk sebuah majalah
yang tidak betah bermalas-malasan, dalam beberapa
penulisan skenario. Di pertengahan jalan aku sadar,
minggu saja menciptakan lapangan kerja untuk dirinya
kehidupanku menjadi sangat membosankan. Bukannya
sendiri di sebuah kampus komputer di Sarasota.
aku mengeluh. Meskipun seandainya ikhtisar eksisten-
Dia mengajarkan sastra Rusia kepada mahasiswa
siku membosankan untuk dibaca—sekolah, kampus,
berkulit gelap yang tampaknya (berdasarkan satu
pekerjaan aneh, sarjana, pekerjaan aneh, sarjana lagi,
kali kunjunganku ke kelasnya) terkaget-kaget dengan
pahlawan mutan—aku merasa senang bahwa aku ada.
kevulgaran, sarkasme, dan memorinya yang sempurna
Tapi saat aku berkutat menulis esai, aku memutuskan
tentang puisi Pushkin.
tidak ingin menulis tentang kehidupanku. Sekalipun
Setiap malam kakek-nenekku menyantap makanan di serambi rumah mereka sembari memandang perairan
dalam lima ratus kata saja. Aku ingin menulis tentang Leningrad.
yang gelap ke arah Meksiko. Mereka tidur dengan
Kakek-Nenek menjemputku di bandara Sarasota.
jendela terbuka, ngengat-ngengat menabrakkan sayap
Aku membungkuk untuk mencium mereka. Mereka
ke tirai jala. Berbeda dengan pensiunan lain yang
tersenyum kepadaku, meskipun sedikit kaget melihat
kutemui di Florida, mereka tidak khawatir terhadap
cucu Amerika mereka yang bertubuh bongsor (dengan
kejahatan. Pintu depan biasanya dibiarkan tak terkunci
tinggi enam kaki koma dua, aku seperti raksasa di
dan mereka tak memasang alarm. Mereka juga tidak
samping mereka). Dalam perjalanan ke rumah, kami
memakai sabuk pengaman ketika berkendara, juga
membeli pompano di pasar ikan setempat. Kakekku
tidak mengenakan losion penangkal radikal bebas
akan membakarnya, tanpa bahan yang lain kecuali
ketika berjemur. Mereka menyimpulkan tak ada yang
mentega, garam, dan lemon segar. Layaknya hidangan lain yang dia buat, sepertinya masakan itu tidak sulit.
10
11
Hanya butuh sepuluh menit, tapi rasanya lebih lezat
“Tiga puluh empat, empat puluh—” Nenek
dari hidangan apa pun yang kusantap tahun itu di
mengeluarkan bunyi pshh, yang selalu diikuti dengan
LA. Nenekku tidak memasak. Dalam keluargaku, dia
lambaian tangan, menolak kebodohan. “Masa bodoh.
terkenal dengan keengganannya menyiapkan apa pun
Menikahlah. Cari istri.”
yang lebih rumit daripada semangkuk sereal. Usai makan malam, nenekku menyalakan rokok dan kakekku menuangkan tiga gelas vodka blackcurrant rumahan. Kami mendengarkan paduan suara jangkrik, memandang Teluk yang gelap, dan sekali-sekali menepuk nyamuk. “Aku membawa tape recorder. Mungkin kita bisa berbincang-bincang tentang perang.” Rasanya aku melihat nenekku memutar bola mata sambil menjentikkan abu rokok ke rumput. “Apa?” “Usiamu empat puluh. Sekarang kau ingin mengetahuinya?”
“Kau seperti nenek-nenek lainnya di Florida.” “Ha,” katanya, sedikit tersinggung. “Aku ingin tahu, bagaimana rasanya. Apa yang membuatnya sangat menakutkan?” Dia mengangguk ke kakekku sambil menudingkan ujung rokok yang terbakar ke arahku. “Dia ingin tahu seperti apa.” “Luar biasa,” jawab kakekku. Itu saja, tidak lebih. Tapi nenekku mengangguk dan mematikan puntung rokoknya di permukaan meja yang terbuat dari kaca. “Kau benar,” katanya kepadaku. “Kau ingin menulis tentang perang, tulislah.”
“Aku tiga puluh empat.” Aku menatap kakekku
Dia berdiri, mencium ubun-ubunku, mencium
dan dia tersenyum. “Memangnya kenapa? Kalian Nazi?
bibir kakekku, dan membawa piring ke dalam rumah.
Ingin menyembunyikan masa lalu sebagai anggota
Beberapa menit kemudian kami duduk dalam kebisuan,
Nazi?”
mendengarkan debur ombak yang memecah di pantai.
“Tidak,” jawabnya, masih tersenyum. “Kami bukan Nazi.” “Kau pikir usiaku empat puluh?”
Dia menuangkan vodka segar, merasa senang melihat gelasku sudah kosong. “Kau punya pacar?” “Uh-huh.”
12
13
“Aktris itu?”
1942. Pekan pertemuannya dengan nenekku, menjalin
“Yeah.”
persahabatan, dan membunuh dua orang Jerman.
“Aku suka kepadanya.”
Selesai mengungkapkan cerita, aku bertanya tentang
“Aku tahu.”
bermacam-macam detail—nama, lokasi, kondisi cuaca
“Mungkin saja dia orang Rusia,” katanya.
di hari-hari tertentu. Pada awalnya dia menolerir
“������������������������������������������������ Matanya����������������������������������������� seperti… Kalau kau ingin kita berbicara
pertanyaanku, tapi akhirnya dia mencondongkan badan
tentang Leningrad, baiklah.”
dan menekan tombol Stop pada tape recorder.
“Aku tak ingin bicara. Aku ingin kau yang bicara.” “Oke. Akan kuceritakan. Besok?” Dia menepati janjinya. Karena minggu berikutnya kami duduk bersama-sama setiap hari di dek beton
“Kejadiannya sudah sangat lama,” katanya. “Aku tidak ingat baju apa yang kukenakan. Aku tak ingat apakah hari itu matahari bersinar atau tidak.” “Aku cuma ingin memastikan semuanya kutangkap dengan benar.”
dan aku merekam ceritanya. Beberapa jam di pagi
“Tak akan bisa.”
hari, rehat untuk makan siang, mulai lagi di sore hari.
“Ini
kisahmu.
Aku
tidak
ingin
Kakekku, lelaki yang tidak suka berbicara dalam dua
mengacaukannya.”
kalimat berturut-turut kalau sedang bersama orang
“David—”
lain (maksudnya selain istrinya), mengisi kaset demi
“Ada beberapa hal yang belum kupahami—”
kaset dengan kata-katanya. Terlalu banyak kata untuk
“David,” katanya. “Kau penulis. Karang saja.”
satu buku—fakta bisa lebih aneh daripada fiksi, tapi dibutuhkan editor yang baik. Untuk pertama kalinya
*
seumur hidup, aku mendengar kakekku menyumpahnyumpah dan berbicara blak-blakan soal seks. Dia berbicara tentang masa kanak-kanak, tentang perang, tentang kedatangannya ke Amerika. Tapi ceritanya kebanyakan bersumber dari suatu pekan di tahun 14
15
1
K
au tidak pernah begitu kelaparan, kau tidak pernah begitu kedinginan. Ketika kami tidur,
kalau pun kami tidur, kami memimpikan pesta-pesta beberapa bulan lalu, tempat kami makan sekenyangkenyangnya. Semua roti bermentega itu, bola-bola kentang itu, sosis itu—semuanya kami makan begitu saja. Kami telan tanpa benar-benar merasakannya. Kami biarkan remah-remah, serpihan-serpihan lemak, bersisa di piring. Pada Juni 1941, sebelum Jerman masuk, kami menyangka kami miskin. Tapi Juni bagaikan surga jika dibandingkan dengan musim dingin. Di malam hari angin berembus sangat kencang dan lama, sehingga kau akan terkejut begitu ia berhenti. 16
17
Engsel-engsel karatan di kafe bobrok akan berhenti
bisa memberi makan hewan peliharaan. Jadi hewan
berderit selama beberapa detik yang menakutkan.
itulah yang memberi kami makanan.
Seolah-olah ada makhluk pemangsa yang datang
Ada teori tentang orang gemuk versus orang kurus.
mendekat dan binatang-binatang kecil akan berlari
Sebagian mengatakan orang gemuk lebih mampu
ketakutan. Penutup-penutup jendela itu sendiri telah
bertahan menghadapi perang. Alasannya, seminggu
dicopot pada bulan November untuk dijadikan kayu
tanpa makanan tak akan mengubah si gembrot
bakar. Tak ada lagi potongan kayu di Leningrad.
menjadi kurus kering. Yang lainnya mengatakan orang
Segala sesuatu yang mengandung kayu, entah itu
kurus lebih terbiasa makan sedikit dan lebih mampu
lempengan bangku taman, lantai papan di gedung-
menghadapi kelaparan. Aku setuju dengan kelompok
gedung yang sudah roboh—semuanya hilang, dibakar di
kedua, dengan alasan yang bebas dari kepentingan
tungku seseorang. Burung-burung dara pun menghilang,
pribadi. Aku bertubuh kecil sejak dilahirkan. Hidungku
ditangkap dan direbus dalam lelehan es dari sungai
besar, rambut hitam, kulit wajah bertotol-totol jerawat.
Neva. Tak seorang pun yang repot-repot membunuh
Alhasil bukan lelaki idaman para gadis. Tapi perang
burung dara. Anjing dan kucinglah yang melakukannya.
membuatku lebih menarik. Karena tubuh orang lain
Kau tentu sudah mendengar gosip di bulan Oktober.
menyusut seiring dipotong dan dipotongnya lagi
Bahwa orang memanggang anjing peliharaan mereka
kartu ransum makanan. Membuat tubuh mereka yang
dan membaginya menjadi empat untuk makan malam.
semula berotot seperti pemain sirkus menjadi tinggal
Kami tertawa dan menggeleng-gelengkan kepala, tak
setengahnya saja setelah invasi. Aku tak kehilangan otot
percaya. Tetapi juga bertanya-tanya, lezatkah rasanya
karena tidak memilikinya. Seperti cecurut yang terus
jika ditambah dengan garam secukupnya. Kami masih
berburu sementara banyak dinosaurus di sekitarnya
punya banyak garam. Meskipun ketika semuanya sudah
telah tumbang, aku terlahir untuk menderita.
habis, masih ada garam. Menjelang Januari, gosip itu
Pada malam tahun baru aku duduk di atap Kirov.
menjadi fakta yang tak terbantahkan. Bahwa tak ada
Itu adalah bangunan apartemen tempat tinggalku
seorang pun, kecuali yang punya koneksi, yang masih
sejak usiaku lima tahun (meskipun baru dinamai tahun 1934, ketika Kirov ditembak dan separuh kota
18
19
mendapat nama mengikuti tokoh ini). Aku mengamati
kami. Tapi aku tidak mau meninggalkan Piter. Aku
kedap-kedip pesawat tempur yang gendut kelabu,
lelaki. Aku akan membela kotaku. Aku bisa menjadi
melayang-layang di bawah awan, menunggu bom
Nevsky abad kedua puluh. Barangkali aku tidak terlalu
dijatuhkan. Kala itu matahari bercokol di langit hanya
menggelikan. Aku punya alasan kuat, jika setiap jiwa
selama enam jam. Kemudian ia akan menyingkir dari
yang bertubuh sehat pergi, Leningrad akan jatuh ke
satu ufuk ke ufuk lain seolah hantu. Setiap malam
tangan Fasis. Dan tanpa Leningrad, tanpa Kota-nya
kami berempat duduk di atap untuk tugas jaga selama
Para Pekerja yang membuat tank-tank dan senapan
tiga jam. Bekal kami adalah ember-ember berisi pasir,
untuk Pasukan Merah, bagaimanalah nasib Rusia?
tang besi, dan cangkul, buntalan berisi semua baju,
Ibuku berpendapat itu alasan bodoh. Aku belum
sweter, dan jaket yang bisa kami dapatkan. Lalu kami
lagi tujuh belas ketika itu. Aku tidak mengelas baju
mengamati langit. Kami adalah pejuang perang. Butuh
zirah di Pabrik dan belum bisa mendaftar untuk
biaya besar untuk membuat kota ini hancur lebur. Jadi
menjadi prajurit hingga nyaris satu tahun ke depan.
Jerman mengepung kami dengan niat membuat kami
Membela Leningrad bukan urusanku. Aku cuma satu
kelaparan, mengebom kami, membakar kami.
lagi mulut yang harus disuapi. Tapi aku mengabaikan
Sebelum perang dimulai, penghuni Kirov seribu
hinaan ini.
seratus orang. Menjelang malam Tahun Baru, jumlahnya
“Aku pejuang perang,” kataku. Aku tidak
tak sampai empat ratus. Sebagian besar anak kecil
bohong, dewan kota telah mengeluarkan perintah
dievakuasi sebelum Jerman menutup Kota pada bulan
untuk membuat sepuluh ribu regu pejuang. Dan aku
September. Ibu dan adikku, Taisya, berangkat ke Vyanza
adalah komandan Brigade Kirov Lantai-Lima yang
untuk tinggal bersama pamanku. Malam sebelum
membanggakan.
mereka pergi aku bertengkar dengan ibuku. Itulah
Ibuku belum lagi empat puluh. Tapi rambutnya
satu-satunya pertengkaran kami, atau lebih tepatnya
sudah kelabu. Dia duduk berseberangan denganku di
sekali-sekalinya aku melawan. Dia ingin aku ikut, tentu
samping meja dapur, menggenggam tanganku dengan
saja. Untuk menjauhkan aku dari para penjajah, masuk
kedua tangannya. Dia perempuan yang sangat mungil.
ke jantung negara, tempat bom tak bisa menemukan 20
21
Tingginya tak sampai lima kaki, tapi aku takut
musuh. Aku tidak akan absen ketika kemenangan itu
kepadanya semenjak dilahirkan.
tiba.
“Kau ini goblok,” katanya. Mungkin ucapan ini
Ibu dan Taisya pergi keesokan pagi. Mereka
terkesan menghina. Tapi Ibu selalu memanggilku “anak
naik bus separuh jalan, membonceng truk tentara,
gobloknya”, karena itu aku menganggapnya sebagai
kemudian berjalan kaki bermil-mil jauhnya dengan
nama kecil tanda sayang. “Kota ini sudah ada sebelum
sepatu bot mereka yang solnya sudah pecah-pecah.
kau ada. Dan akan ada setelah kau tidak ada. Taisya
Butuh tiga minggu untuk sampai di sana. Tapi mereka
dan aku membutuhkanmu.”
berhasil, selamat pada akhirnya. Ibu mengirim surat
Ibu benar. Putra yang baik seharusnya pergi
yang menggambarkan perjalanannya, ketakutan dan
dengannya, begitu juga abang yang baik. Taisya
kepenatan itu. Barangkali dia ingin membuatku merasa
memuja diriku. Dia melompat-lompat ketika aku
bersalah. Dan dia berhasil. Tapi aku juga tahu, memang
pulang dari sekolah. Dia membacakan aku puisi-
sebaiknya mereka pergi. Pertempuran besar akan terjadi
puisi pendek yang dibuatnya sebagai pekerjaan rumah
dan mereka tidak mungkin berdiri di garis depan. Pada
untuk menghormati para pahlawan revolusi. Dia
tanggal tujuh Oktober pasukan Jerman merebut Vyazma
juga menggambar karikatur profil hidung besarku di
dan aku tak lagi menerima surat dari Ibu.
bukunya. Biasanya aku ingin mencekiknya. Aku tak
Aku ingin berkata aku merindukan mereka setelah
punya keinginan mengelana bersama ibu dan adikku
mereka pergi. Bermalam-malam aku merasa kesepian,
yang masih kecil. Aku tujuh belas, berlimpah dengan
dan aku selalu merindukan masakan ibuku. Tapi aku
keyakinan akan takdir heroikku sendiri. Deklarasi
sudah berkhayal hidup mandiri sejak aku kecil. Dongeng
Molotov di radio pada hari pertama perang (TUJUAN
kesukaanku adalah yang menceritakan anak yatim piatu
KITA MULIA! MUSUH AKAN DIPUKUL MUNDUR!
yang panjang akal. Mereka menembus hutan rimba,
KITA AKAN MENANG!) dicetak pada ribuan poster
mengatasi segala rintangan dengan cerdas, mengalahkan
dan ditempelkan di tembok-tembok kota. Aku yakin
musuh, menemukan kekayaan di tengah perjalanan.
dengan cita-cita itu. Aku tak akan melarikan diri dari
Aku tak bisa mengatakan aku bahagia—kami semua terlalu kelaparan untuk bahagia. Tapi aku yakin, pada
22
23
akhirnya semua ini tidak sia-sia. Seandainya Leningrad
sekian lama mereka panjatkan, sampai mereka sadar
tumbang, Rusia pun akan jatuh. Jika Rusia jatuh,
tak ada lagi sampah yang tersisa untuk dimakan.
Fasisme akan menguasai dunia. Kami semua yakin akan hal ini. Aku pun masih meyakininya.
Setelah bulan demi bulan serangan bom, kami bisa membedakan pesawat-pesawat Jerman melalui
Jadi aku kelewat muda untuk bergabung dengan
lengkingan mesinnya. Malam itu yang muncul adalah
pasukan, tapi cukup dewasa untuk menggali parit
Junkers 88, seperti minggu-minggu sebelumnya.
penangkal tank di siang hari dan berjaga-jaga di atap
Pesawat ini menggantikan Heinkel dan Dornier yang
pada malam hari. Awak reguku adalah teman-teman
sudah ditembak jatuh oleh pejuang kami. Meskipun
dari lantai lima. Sebut saja Vera Osipovna, seorang
kota kami tampak porak poranda di siang hari, di
pemain selo yang berbakat, dan si kembar berambut
malam hari ada semacam keindahan yang aneh dalam
merah, Antokolsky, yang hanya tahu bakat adalah
pengepungan ini. Dari atap Kirov, seandainya bulan
kemampuan untuk kentut dengan berirama. Di hari-hari
bersinar, kami bisa melihat seluruh penjuru Leningrad.
pertama perang, kami mengisap rokok di atap, bergaya
Ujung runcing menara Markas Besar AL (dicat abu-abu
seperti tentara—berani, kuat, dan berdagu persegi,
untuk menyamarkannya dari mata pasukan pengebom),
memantau langit untuk mendeteksi musuh. Menjelang
Benteng Peter dan Paul (tonggak-tonggaknya ditutupi
akhir Desember tak ada lagi rokok di Leningrad,
jaring sebagai kamuflase), kubah Saint Isaac dan
setidaknya tak ada yang berisi tembakau. Beberapa
Gereja Khram Spasa na Kovi. Bisa kami lihat para
jiwa yang putus asa menghancurkan daun-daun yang
kru mengendalikan senjata penangkal pesawat tempur
rontok, menggulungnya dalam kertas, dan menyebutnya
di atap gedung-gedung tetangga. Armada Baltik telah
Cahaya Musim Gugur. Mereka mengklaim daun yang
menjatuhkan jangkar di Neva. Mereka melayang di
tepat akan menghasilkan rokok yang lumayan. Tapi di
sana, para penjaga bertubuh besar berseragam abu-abu
Kirov, yang jauh dari pepohonan, ini tak bisa dijadikan
itu, menembakkan senapan-senapan besar ke tempat
pilihan. Kami menghabiskan menit yang tersisa dengan
penyimpanan artileri Nazi.
memburu tikus. Mereka tentu mengira hilangnya kucing dari kota ini berkat dikabulkannya doa-doa yang telah 24
Nama populernya dalam bahasa Inggris adalah Church on Spilled Blood, Church of the Resurrection, atau Church of our Savior on the Blood.
25
Yang paling indah adalah pertempuran di udara.
Setelah bawang habis, kami mencocolkan roti ransum
Pesawat Ju88 dan Sukhoi berputar-putar di atas kota,
ke minyak yang tersisa. Roti ransum sama sekali
tak tampak dari bawah kecuali ketika tertangkap
tidak terasa seperti roti. Bahkan tidak terasa seperti
lampu sorot berkekuatan dahsyat. Ada bintang besar
makanan. Setelah Jerman mengebom gudang gandum
berwarna merah di bawah sayap Sukhoi agar kru
Badayev, pengusaha roti menjadi kreatif. Segala yang
penangkal pesawat tidak menembaknya. Beberapa
bisa ditambahkan ke resep tanpa membuat orang
malam sekali kami menyaksikan pertempuran cahaya
keracunan, mereka masukkan. Seluruh kota kelaparan,
yang seolah-olah pertunjukan di panggung. Pesawat-
tak seorang pun cukup makan. Tapi kami masih
pesawat pengebom milik Jerman yang berat dan
menyumpah-nyumpah roti itu. Rasanya seperti serbuk
lamban membentuk rangkaian dengan susah payah agar
gergaji. Dan alot sekali jika dimakan setelah dingin.
petugas tembak mereka bisa membidik pejuang Rusia
Gigi kami sampai patah ketika berusaha mengunyahnya.
yang gesit. Ketika Pesawat Junker tertembak, bangkai
Bahkan sampai sekarang, ketika aku sudah lupa
pesawat yang terbakar itu meluncur ke bawah seperti
wajah-wajah orang yang kucintai, aku masih ingat
malaikat yang dilempar dari langit. Teriakan keras
rasa roti itu.
terdengar dari mulut para pejuang yang berjaga di
Separuh bawang merah dan sekerat roti berbobot
atap-atap bangunan di seluruh pelosok kota. Seluruh
125 gram dibagi menjadi empat. Itu masih lumayan.
petugas tembak dan pejuang tempur mengacungkan
Kami terlentang, membungkus diri dalam selimut,
kepalan tangan tanda salut kepada sang pilot yang
mengamati kedap-kedip serangan udara yang memben-
berjaya.
tuk tali panjang yang melayang ditiup angin, sambil
Kami membawa radio saat bertugas di atap. Pada
mendengarkan metronom di radio. Ketika tak ada
malam Tahun Baru, kami mendengarkan Spassky yang
musik yang disiarkan atau berita yang dilaporkan,
bergema di Moskwa, memainkan “Internationale”.
stasiun radio menyiarkan bunyi metronom. Bunyi
Vera menemukan separuh bawang di suatu tempat.
tik-tik-tik itu membuat kami tahu kota kami belum
Dia memotongnya menjadi empat dan meletakkannya
ditaklukkan. Fasis masih di luar gerbang. Penyiaran
di atas piring yang diperciki minyak bunga matahari. 26
27
metronom adalah degup jantung Piter. Dan Jerman
menembus kegelapan dan tak menemukan musuh lagi.
tak pernah menghentikannya.
Kecuali yang satu ini. Jika dilihat dari tubuhnya yang
Di antara kami, Vera-lah yang lebih dulu melihat
kaku akibat tertahan tali parasut, dia sudah mati.
seseorang jatuh dari langit. Dia berteriak dan menunjuk.
Kami mengamatinya melayang turun, membeku
Kami semua berdiri agar bisa melihat lebih jelas. Salah
diterpa sorotan lampu, cukup rendah sehingga kami
satu lampu pelacak bersinar di parasut seseorang yang
bisa melihat salah satu sepatu bot hitamnya hilang.
turun ke kota. Tudung sutranya membentuk gelembung bunga tulip putih di atasnya. “Fritz,” kata Oleg Antokolsky, dan dia benar. Bisa
“Dia ke arah sini,” kataku. Angin meniupnya ke arah Jalan Voinova. Si kembar saling berpandangan. “Luger,” kata Oleg.
kami lihat seragam Luftwaffe warna abu-abunya. Dari
“Luftwaffe tidak membawa Luger,” kata Grisha.
mana datangnya? Tak seorang pun di antara kami
Dia lima menit lebih tua dari Oleg dan bertugas
yang mendengar bunyi pertempuran di udara atau
mengurusi persenjataan Nazi. “Walther PPK.”
kabar tentang senapan A.A. Selama hampir satu jam
Vera tersenyum kepadaku. “Cokelat Jerman.”
ini kami tak mendengar pasukan pengebom melintas
Kami berlari menuju pintu tangga, meninggalkan
di atas.
peralatan, berlomba-lomba menuruni anak tangga yang
“Mungkin baru dimulai,” kata Vera. Selama
gelap. Kami bodoh, tentu saja. Kalau terpeleset di anak
berminggu-minggu beredar gosip bahwa Jerman sedang
tangga beton itu, tanpa lemak atau otot yang menahan
menyiapkan pasukan terjun payung secara besar-
bobot kami ketika jatuh, maka sudah pasti tulang kami
besaran. Suatu serangan pamungkas untuk mencabut
akan patah. Dan tulang patah berarti kematian. Tapi
duri Leningrad dari punggung pasukan mereka yang
tak satu pun yang peduli. Kami masih sangat muda dan
bergerak maju. Pada menit kapan pun, bisa diduga
prajurit Jerman yang mati dan jatuh di Jalan Voinova
kami akan melihat ribuan Nazi merangsek ke arah kota.
itu membawa oleh-oleh dari das Vaterland.
Suatu badai salju yang terdiri dari parasut-parasut putih
Kami berlari melewati halaman dan memanjat
yang menutupi langit, selain lusinan lampu pelacak yang
gerbang yang terkunci. Lampu-lampu jalanan padam.
Jerman.
28
Seluruh kota gelap gulita—sebagian untuk menyulitkan 29
pasukan pengebom melakukan tugasnya dan sebagian
Aku menoleh dan melihat dia meluncur turun
karena listrik dialihkan ke pabrik-pabrik persenjataan.
ke jalan. Si Jerman itu. Satu sepatu bot hitamnya
Tapi bulan bersinar cukup terang. Voinova lengang
tergeletak di atas trotoar yang membeku. Tudung
dan sepi, enam jam menjelang subuh. Tak tampak
parasut putihnya yang besar masih menggembung
satu pun mobil. Hanya pihak militer dan pemerintah
ditiup angin. Membuatnya terbang ke gerbang Kirov.
yang bisa mendapat bensin. Sedangkan mobil warga
Dagunya menekuk di dada, rambut hitamnya dikotori
sipil direkuisisi selama bulan-bulan pertama meletusnya
kristal es. Wajahnya tanpa darah. Kami berdiri tak
perang. Lembaran-lembaran kertas menutupi jendela
bergerak, mengawasinya mendarat. Sepanjang musim
toko. Menurut radio, itu membuatnya lebih tahan
dingin itu kami menyaksikan hal-hal yang tidak pernah
getaran. Mungkin itu benar, meskipun aku sudah
dilihat oleh mata lain. Rasanya kami lebih dari sekadar
melewati banyak toko di Leningrad, tempat tak ada
kaget, tapi kami salah. Dan jika Jerman mengokang
yang tersisa di kerangka jendela selain lembaran kertas
Walthernya dan mulai menembak, tak seorang pun di
yang tergantung.
antara kami yang bisa menggerakkan kaki sebelum
Di jalan, kami menengadah ke langit tapi tak menemukan orang itu.
terlambat. Tetapi mayat itu tergeletak dan pada akhirnya angin berhenti bertiup. Parasutnya menyusut, dan dia
“Ke mana perginya dia?”
melonjor di trotoar, tertarik beberapa meter lagi dengan
“Menurutmu dia mendarat di atap?”
wajah mencium tanah, sebagai penghinaan terakhir.
Lampu pelacak menyorot di langit, tapi semuanya
Kami mengerubungi sang pilot. Dia lelaki jangkung
berakhir di puncak gedung-gedung tinggi tanpa satu
bertubuh atletis. Jika kami melihatnya berjalan-jalan di
pun yang bisa menyorot hingga ke Jalan Voinova.
Piter dengan pakaian biasa, mungkin kami langsung
Vera mengetuk kerah jaket besarku. Jaket angkatan
menyangkanya seorang penyusup. Karena badannya
laut yang sangat besar hadiah dari ayahku dan masih
seperti seseorang yang makan daging setiap hari.
kebesaran untukku. Tapi lebih hangat dari apa pun yang kumiliki.
Grisha berlutut dan membuka sarung pistol di samping tangan si Jerman. “Walther PPK. Benar, ‘kan?”
30
31
Kami menggulingkan orang itu hingga terlentang.
Walther, dan botol gepeng yang terikat di pinggang.
Wajahnya yang pucat tergores. Kulitnya terkelupas
Dia membuka tutupnya, mengendus, dan menyodorkan
karena bergesekan dengan aspal. Kulit bagian dalam
botol itu kepadaku.
itu pun sama tak berwarnanya. Tak ada memar. Aku
“Cognac?”
tidak bisa memastikan apakah dia mati ketakutan
Aku menyesap satu kali dan mengangguk,
atau penuh penyesalan atau tenang. Tak ada jejak kehidupan atau kepribadian di wajahnya. Dia tampak seperti mayat yang terlahir sebagai mayat. Oleg membuka sarung tangan kulit warna hitamnya
“Cognac.” “Kapan kau pernah mencicipi cognac?” tanya Vera. “Dulu.”
sementara Vera mengincar syal dan kacamatanya.
“Kapan?”
Aku menemukan sarung pisau yang terikat di betis
“Coba kulihat,” kata Oleg, dan botol itu bere-
orang itu dan mencabut sebilah pisau berat nan indah
dar dari tangan ke tangan kami yang berjongkok
dengan tangkai perak dan sebilah pisau bersudut
mengelilingi sang pilot yang terjatuh. Kami menyesap
tunggal yang panjangnya lima belas sentimeter dengan
minuman yang boleh jadi adalah cognac atau brandy
ukiran tulisan yang tak bisa kubaca di bawah cahaya
atau Armagnac. Tak seorang pun di antara kami
bulan. Aku menyarungkan pisau itu kembali dan
yang tahu perbedaannya. Apa pun itu, terasa hangat
mengikatkannya ke betisku sendiri. Untuk pertama
di perut.
kalinya selama berbulan-bulan aku merasa takdir perjuanganku akhirnya menjadi kenyataan.
Vera memandang wajah orang Jerman itu. Ekspresinya tak kenal kasihan, tanpa rasa takut, hanya
Oleg menemukan dompet orang mati itu dan menye-
penasaran dan muak—dia bermaksud menjatuhkan
ringai saat menghitung deutsche mark di dalamnya. Vera
bom ke kota kami tapi malah dirinya sendiri yang
mengantongi kronometer yang melingkari lengan jaket
jatuh. Kami tidak menembak orang itu, meskipun
terbang si Jerman. Ukurannya dua kali lebih besar dari
begitu kami merasa hebat. Selain kami, tak ada warga
jam tangannya sendiri. Grisha menemukan teropong
di Kirov yang pernah berada di dekat mayat musuh.
lipat dalam kotak kulit, dua magasin cadangan untuk 32
33
Kami akan menjadi bahan pembicaraan di lingkungan
Ganjaran bagi pelanggaran jam malam adalah hukuman
apartemen pagi ini.
mati. Ganjaran karena meninggalkan peralatan tempur
“Menurutmu, apa yang menyebabkannya mati?”
adalah hukuman mati. Ganjaran karena menjarah
tanya Vera. Tak ada peluru yang melukai jasad itu,
adalah hukuman mati. Tak ada pengadilan yang
tak ada rambut atau kulit yang terkoyak, tak ada
beroperasi. Petugas kepolisian berada di garda depan.
tanda-tanda kejahatan sama sekali. Kulitnya kelewat
Penjara-penjara separuh penuh dan menyempit dengan
putih untuk makhluk hidup, tapi tak ada goresan
cepat. Siapa yang mau memberi makanan kepada musuh
apa pun.
negara? Pokoknya, kalau kau melanggar hukum dan
“Dia kedinginan sampai mati,” kataku. Aku mengatakannya dengan sombong karena aku tahu itu
tertangkap, kau akan mati. Tak ada lagi waktu untuk remeh-temeh persidangan.
benar meski tak tahu bagaimana membuktikannya.
Jadi kami lari. Kami sangat mengenal Kirov, lebih
Pilot itu terlempar dari ketinggian ribuan meter di
baik dari siapa pun. Begitu kami melewati gerbang
Leningrad pada waktu malam. Udara di bawah terlalu
halaman dan masuk ke dalam kegelapan bangunan
dingin untuk pakaian yang dia kenakan—di antara
yang kumuh, tak ada yang bisa menemukan kami,
awan, di luar kokpitnya yang hangat, dia tak punya
sekalipun mereka menghabiskan waktu tiga bulan untuk
peluang untuk selamat.
mencari. Terdengar teriakan tentara, menyuruh kami
Grisha mengangkat botol sebagai tanda salut. “Hormat untuk cuaca dingin.”
berhenti. Tapi itu tidak masalah. Kami tak takut pada suara. Hanya peluru yang kami takuti, dan sampai
Botol itu mulai diedarkan lagi. Tapi tak sampai
sekarang belum ada orang yang menarik pelatuk.
ke giliranku. Seharusnya kami mendengar bunyi mobil
Grisha berhasil sampai di gerbang lebih dulu. Di antara
dari jarak dua blok. Setelah subuh kota ini sangat sepi
kami, dialah yang punya badan mendekati atletis. Dia
seperti di bulan, tapi kami sedang sibuk menenggak
melompat ke jeruji besi, mengangkat tubuhnya. Oleg
minuman Jerman, sibuk bersulang. Ketika GAZ
tepat di belakangnya dan aku di belakang Oleg. Tubuh
berbelok ke Voinova Street, ban berderit di aspal, lampu
kami lemah, otot-otot kami mulai mengendur karena
sen menyorot kami, barulah kami menyadari bahaya. 34
35
kekurangan protein. Tapi rasa takut membantu kami
gerbang sementara tentara-tentara itu berteriak dan sol
melompati gerbang secepat mungkin.
sepatu bot mereka menginjak trotoar dan moncong
Saat hampir sampai di atas gerbang, aku menunduk
senapan mereka siap beraksi.
dan melihat Vera tergelincir lapisan es di jalan. Dia
Vera sampai di atas dan aku terhuyung-huyung
menatapku, matanya bulat dan ketakutan saat GAZ
di belakangnya, tidak memedulikan para tentara.
mengerem di samping jasad pilot Jerman dan empat
Kalau aku berhenti, mereka pasti akan mengerubungi
tentara keluar dari mobil. Jarak mereka hanya sepuluh
aku, mengatakan bahwa aku adalah musuh negara,
meter, memegang senapan, tapi aku masih punya
memaksaku berlutut, dan menembak tepat di belakang
waktu untuk melompati gerbang dan menghilang di
kepalaku. Sekarang aku adalah sasaran empuk. Tapi
dalam Kirov.
mungkin saja mereka mabuk. Mungkin saja mereka
Ingin rasanya bisa mengatakan bahwa pikiran
hanya remaja kota seperti aku, yang belum pernah
meninggalkan Vera tak pernah terlintas dalam benakku,
menembak seumur hidup. Mungkin saja bidikan
bahwa temanku dalam bahaya, dan aku menyelamat-
mereka meleset dengan disengaja karena mereka tahu
kannya tanpa ragu. Meskipun sebenarnya pada saat
aku adalah patriot dan pembela kota ini. Dan aku
itu aku membencinya. Aku benci karena dia tidak
meninggalkan Kirov hanya karena seorang Jerman
hati-hati pada waktu yang paling buruk. Karena dia
jatuh dari ketinggian lima ribu meter ke jalan. Pemuda
memandangku dengan mata cokelatnya yang panik.
Rusia mana yang tidak akan menyelinap keluar untuk
Karena dia memilihku untuk menyelamatkannya
melihat Fasis yang sudah mati?
meskipun hanya Grisha yang pernah diciumnya. Aku
Daguku sejajar dengan puncak gerbang ketika
tahu, aku tak bisa hidup dengan bayangan mata yang
aku merasa sarung tangan mencengkeram betisku.
penuh permohonan itu. Dia pun tahu itu. Dan aku
Tangan-tangan yang kuat, tangan-tangan tentara yang
membencinya, bahkan ketika aku melompat turun
makan dua kali sehari. Aku melihat Vera berlari ke
dari gerbang, membantunya berdiri, dan menariknya
dalam Kirov, tak sekali pun menoleh ke belakang. Aku
ke jeruji besi. Aku lemah, tapi berat badan Vera tak
berusaha menempel di jeruji besi, tapi tentara-tentara
sampai empat puluh kilo. Aku mendorongnya ke atas
itu menarikku, mencampakkan tubuhku ke jalanan, dan
36
37
berdiri di sampingku. Moncong Tokarev ditusukkan ke
menghindari kawah-kawah akibat bom dan pecahan
pipiku. Usia mereka tak lebih dari sembilan belas tahun
batu, dia seolah mengejekku. Bibirnya yang putih seperti
dan sepertinya tak ada yang segan-segan menumpahkan
goresan yang melintang di wajahnya yang membeku.
otakku ke jalanan.
Nasib kami tidak berbeda.
“Yang satu ini kelihatannya siap mampus.” “Kau sedang berpesta, ya? Menikmati
*
minuman?” “Dia orang yang tepat untuk si kolonel. Dia bisa pergi bersama Fritz itu.” Dua di antara mereka membungkuk, menarikku dari bawah ketiak, memaksaku berdiri, menyeretku ke GAZ yang mesinnya tidak dimatikan, dan mendorongku ke kursi belakang. Dua tentara yang lain mengangkat si Jerman di bagian tangan dan sepatu botnya, lalu mengayunkannya ke dalam mobil di sampingku. “Hangatkan dia,” kata salah satu tentara, dan mereka semua terbahak-bahak seolah itu adalah lelucon yang paling lucu. Mereka berdesak-desakan di dalam mobil dan membanting pintu. Aku memutuskan aku masih hidup karena mereka ingin mengeksekusi diriku di depan publik, sebagai peringatan bagi penjarah lainnya. Beberapa menit sebelumnya aku merasa jauh lebih berkuasa dibandingkan pilot yang sudah mati. Sekarang, saat kami melewati jalan yang gelap, berzig-zag untuk 38
39